Minggu, 28 November 2010

Wedding Theme

Warna tema pernikahan yang akan populer untuk tahun 2011 adalah warna-warna terang dan berani, beberapa ada yang berkesan vintage dan ada yang akan memberikan nuansa nada bersahaja atau sunwashed.


Warna yang akan populer dalam pernikahan Anda Spring dan Summer adalah hijau apel, pinus hijau, ungu muda, ungu, violet dan ungu, batu tulis abu-abu, pink, karang, berwarna cokelat-mocha dan coklat, kuning, cyan gelap dan merah.


Di bawah ini adalah grafik warna untuk 2011 yang akan memberi beberapa ide untuk tema pernikahan 2011 :









Pengennya sih kalo jadi nikah tahun depan pengen tema pernikahannya perpaduan warna aqua blue sama lime green. Ngga kebayangkan gimana segernya nanti. Milih warna itu bukannya tanpa alasan. Perpaduan antara aqua blue dan lime green memberikan kesan menenangkan dan menyegarkan.Warna ini mampu meningkatkan kepercayaan diri, memiliki makna ideal dan kuat. Salah satu degadrasi warna biru ini juga dipercaya dapat menghilangkan amarah dan aura negatif dalam kehidupan. Selain itu warna biru aqua mampu memberikan ketenangan dan kejernihan dalam pikiran sehingga tercipta keseimbangan emosi. Secara universal warna ini dijadikan simbol kesetian, kesehatan, harapan, dan jiwa muda.


Aku pengen banget pakai warna ini soalnya aku suka banget sama yang namanya laut, pantainya juga. Makanya dari dulu kalo aku disuruh milih buat liburan kemana, aku selalu milih yang namanya laut dibandingkan dengan gunung ataupun objek-obyek wisata yang lainnya. Pokoknya i like it... ditambah lagi dengan segarnya warna lime green. Paduan yang pas untuk acara resepsi di siang hari. Semoga saja hubbyku setuju dengan pemilihan warnaku ini. Kemarin-kemarin dia pernah nggomong kalo pengen banget pakai warna merah. Cuma aku menolaknya, selain udah banyak banget yang pakai warna itu, aku sendiri kurang prefer. Dibanding akunya ngga nyaman juga lebih baik ngga pakai warna merah dey.hehehehe...



Tidak ada komentar:

Posting Komentar